40 Persen Anak Terkena ADB
Minggu, 07 Februari 2010 – 08:44 WIB
Sementara itu, Kepala Bagian Marketing RS BMC Siti Nur Arifah selaku panitia seminar mengatakan, acara tersebut diadakan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat bahwa anemia bukan penyakit sepele dan sangat berbahaya. “Apalagi bila terlalu lama tidak ditanggulangi, bisa fatal,” ujarnya.
Baca Juga:
Perlu diketahui, indeks kualitas hidup manusia Indonesia menurut UNESCO berada di urutan 111 dari 177 negara di dunia. Salah satu penyebab utama masih rendahnya kualitas manusia di negara kita adalah pola pengaturan gizi pangan yang masih minim. Beberapa riset pun telah dilakukan oleh Badan Gizi Indonesia, dan beberapa rumah sakit di Indonesia juga telah mengadakan beberapa penyuluhan dan sosialisasi pola makan empat sehat lima sempurna. (cr2/sam/jpnn)
BOGOR-- Prestasi akademik anak-anak sekolah Indonesia terancam. Pasalnya, 40 persen anak Indonesia terindentidikasi terkena Anemia Defisiensi Besi
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Pakar Apresiasi Andi Sudirman yang Berhasil Tangani 500 Kilometer Jalan di Sulsel
- 5 Berita Terpopuler: Info OTT Terkini, Salah Satu Gubernur Diamankan KPK, Ada di Sini
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas