40 Pos Siaga Hadir di 10 Provinsi Selama Arus Balik Lebaran 2025

40 Pos Siaga Hadir di 10 Provinsi Selama Arus Balik Lebaran 2025
Pos Mudik. Foto: Baznas

Saidah mengimbau masyarakat untuk tidak memaksakan diri berkendara dalam kondisi lelah dan memanfaatkan pos BAZNAS sebagai tempat pemulihan energi.

Dia juga menegaskan bahwa layanan ini merupakan bagian dari pemanfaatan dana zakat, infak, dan sedekah yang dikelola BAZNAS secara amanah dan tepat sasaran.

Melalui keberadaan 40 pos tersebut, BAZNAS berharap dapat berkontribusi dalam menjaga keselamatan dan kelancaran arus balik Lebaran 2025. (jlo/jpnn)

Sebanyak 40 titik Pos Siaga Mudik disiapkan di 10 provinsi selama arus balik Lebaran 2025.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News