40 Pos Siaga Hadir di 10 Provinsi Selama Arus Balik Lebaran 2025
Senin, 07 April 2025 – 11:43 WIB

Pos Mudik. Foto: Baznas
Saidah mengimbau masyarakat untuk tidak memaksakan diri berkendara dalam kondisi lelah dan memanfaatkan pos BAZNAS sebagai tempat pemulihan energi.
Dia juga menegaskan bahwa layanan ini merupakan bagian dari pemanfaatan dana zakat, infak, dan sedekah yang dikelola BAZNAS secara amanah dan tepat sasaran.
Melalui keberadaan 40 pos tersebut, BAZNAS berharap dapat berkontribusi dalam menjaga keselamatan dan kelancaran arus balik Lebaran 2025. (jlo/jpnn)
Sebanyak 40 titik Pos Siaga Mudik disiapkan di 10 provinsi selama arus balik Lebaran 2025.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Puncak Arus Balik, Garuda Indonesia Group Layani 78.685 Penumpang
- 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+5 Lebaran
- Arus Balik Lebaran 2025, 2 Juta Kendaraan Melintasi Jalur Arteri Jabar
- Arus Balik Lancar Terkendali, Dirut ASDP: Skema TBB Efektif Kurangi Antrean Kendaraan
- Laris, Posko Arus Balik PTPN IV PalmCo Tol Pekanbaru-Dumai Diserbu Pemudik
- Alasan One Way Nasional Belum Dicabut Meski 80 Persen Pemudik Sudah Tiba di Jakarta