400 Taekwondowin Muda Asia Bertarung di AJTC 2013
Kamis, 20 Juni 2013 – 13:13 WIB
JAKARTA - Indonesia menjadi tuan rumah perhelatan kejuaraan Asian Junior Taekwondo Champions (AJTC) ke-7 yang diselenggarakan di Tennis Indoor Senayan Jakarta, 20-23 Juni. Kejuaraan ini diikuti lebih 400 taekwondowin usia 15-17 tahun dari 26 negara di Asia. "Penyelenggaraan kejuaraan ini merupakan satu kehormatan bagi PBTI dan Indonesia pada umumnya karena untuk pertama kalinya kami dipercaya menjadi tuan rumah," ujar Marchiano Norman saat pembukaan di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Kamis (20/6).
Kejuaraan ini melombakan dua kategori, yakni poomsae (jurus) dan kroyugi (tarung). Sementara sistem penilaian baru menggunakan yang telah direkomendasikan oleh Federasi Taekwondo Dunia (WTF).
Ketua Umum Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) Marchiano Norman, mengaku bangga Indonesia dapat dipercaya untuk menjadi tuan rumah di kejuaraan AJTC 2013.
Baca Juga:
JAKARTA - Indonesia menjadi tuan rumah perhelatan kejuaraan Asian Junior Taekwondo Champions (AJTC) ke-7 yang diselenggarakan di Tennis Indoor Senayan
BERITA TERKAIT
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024