4.447 Pelamar CPNS Pemkot Pekanbaru akan Memperebutkan 250 Formasi
Senin, 30 September 2024 – 22:00 WIB

Ilustrasi CPNS. Foto: Antara
"Setelah pengumuman baru dilanjutkan dengan SKD mulai 16 Oktober hingga 14 November. Untuk pelaksanaan SKD ini difasilitasi oleh Badan Kepegawaian Negara. Jadi, nanti pelaksanaannya dalam rentang waktu itu, antara 16 Oktober hingga 14 November," kata Irwan. (antara/jpnn)
4.447 pelamar CPNS Pemerintah Kota Pekanbaru, Riau, lulus seleksi administrasi dan akan memperebutkan 250 formasi.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- Beredar Video Diduga Napi Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru, Lihat Itu
- Wali Kota Pekanbaru Soroti Praktik Pengelolaan Sampah Tak Sesuai Aturan, Badan Usaha Besar Terlibat