5 Bahan Alami Ini Bantu Atasi Sakit Gigi yang Mengganggu
Senin, 17 Mei 2021 – 07:18 WIB
jpnn.com, JAKARTA - JIKA Anda sakit gigi, penting untuk mencari tahu apa yang menjadi akar ketidaknyamanan kamu.
Dari sana, Anda bisa menentukan cara terbaik untuk meredakan nyeri, bengkak, atau gejala lainnya.
Berikut bahan-bahan alami pereda sakit gigi, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Obat kumur air asin
Setiap kali ada rasa sakit yang menyengat di gigi, coba bilas mulut dengan air garam.
Atau. kamu juga bisa menggosokkan sedikit garam ke bagian yang sakit.
Ini akan langsung membantumu melonggarkan pecahan-pecahan gigi pada gigi berlubang.
2. Kompres dengan es
Ada beberapa bahan alami yang bisa bantu atasi sakit gigi dan salah satunya kumur air asin.
BERITA TERKAIT
- Sakit Gigi Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- Slavina Indonesia Rayakan Ultah ke-1, Buktikan Diri sebagai Brand Lokal Favorit
- 3 Manfaat Cengkeh, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat
- Atasi Tenggorokan Kering dengan 7 Pengobatan Alami Ini
- Redakan Kram Perut dengan Mengonsumsi 3 Pengobatan Alami Ini
- Alasan Armand Maulana Akhirnya Rilis Album Sarwa Renjana