5 Bahaya Makan Jeruk Secara Berlebihan, Nomor 1 Bikin Kaget

5 Bahaya Makan Jeruk Secara Berlebihan, Nomor 1 Bikin Kaget
Jeruk. Foto : Ricardo/JPNN.com

Makan terlalu banyak jeruk juga bisa meningkatkan masalah osteoporosis.

4. Menyebabkan asam lambung

Makan jeruk saat perut kosong meningkatkan produksi asam lambung.

Hal ini bisa menyebabkan masalah seperti gas, iritasi dada, dan suasana hati yang buruk.

Untuk menghindarinya, makanlah jeruk secukupnya.

5. Menambah berat badan

Vitamin C sangat penting untuk menjaga metabolisme tubuh agar tetap sehat.

Namun, jika Anda mengonsumsi jumlah vitamin C yang tinggi maka bisa merusak metabolisme kamu.

Dalam situasi seperti itu, berat badan Anda bisa meningkat dengan cepat.

Metabolisme yang buruk bisa memicu masalah penambahan berat badan.

Ada beberapa bahaya makan jeruk secara berlebihan untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya ialah bisa meningkatkan berat badan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News