5 Bahaya Minyak Sayur yang Perlu Anda Ketahui

jpnn.com, JAKARTA - BANYAK orang memilih menggunakan minyak sayur daripada minyak biasa saat menggoreng makanan mereka.
Namun, terlalu sering menggunakan minyak sayur dalam masakan juga berbahaya.
Sebab, minyak sayur kaya lemak tak jenuh ganda yang bisa memicu berbagai penyakit.
Lemak tak jenuh ganda termasuk lemak buruk yang bisa menyebabkan percepatan pertumbuhan sel kanker, pembekuan darah, dan peningkatan peradangan dalam tubuh.
Riset menunjukan, minyak sayur bisa mengubah kolesterol baik (HDL) menjadi kolesterol jahat (LDL).
Akibatnya, siapa pun berisiko tinggi mengalami penyakit jantung, penyakit autoimun, penyakit neurodegeneratif, dan bahkan kanker.
Selain itu, minyak sayur yang digunakan untuk memasak seringkali telah terhidrogenasi karena harganya murah dan umur simpan yang lebih lama.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Ada beberapa bahaya minyak sayur untuk kesehatan dan salah satunya adalah membahayakan kesehatan jantung.
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita
- 4 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Bau pada Kaki
- MAKI Desak Kejagung Periksa Broker Minyak dan 5 Perusahaan Pengangkut
- 3 Manfaat Minum Air Kunyit Campur Lemon, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini