5 Bahaya Suka Mengonsumsi Makanan Manis, Penyakit Kronis Ini Mengintai Anda

jpnn.com, JAKARTA - SETIAP orang pasti menyukai mengonsumsi makanan manis yang lezat.
Ada berbagai jenis makanan manis yang tersedia dan bisa Anda konsumsi.
Jenis makanan manis ini seperti cake, cokelat, biskuit, puding, buah, berbagai minuman manis, dan lainnya.
Makanan dan minuman manis ini memang lezat dan nikmat, tetapi bisa berbahaya jika Anda rutin mengonsumsinya.
Tahukah Anda, ada berbagai bahaya untuk kesehatan tubuh jika Anda rutin mengonsumsi makanan manis.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Pulse.com.gh.
1. Meningkatkan Risiko Penyakit Jantung
Diet tinggi gula telah dikaitkan dengan peningkatan risiko banyak penyakit, termasuk penyakit jantung, penyebab kematian nomor satu di dunia.
Bukti menunjukkan bahwa diet tinggi gula bisa menyebabkan obesitas, peradangan dan trigliserida tinggi, kadar gula darah dan tekanan darah, semua faktor risiko penyakit jantung.
Ada beberapa bahaya sering mengonsumsi makanan manis untuk kesehatan tubuh dan juga bisa menyebabkan Anda rentan terserang penyakit kronis ini.
- 4 Khasiat Manggis, Buah yang Baik Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 4 Manfaat Bawang Putih, Ampuh Mencegah Penuaan Dini
- Depresi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 5 Bahaya Susu yang Tidak Terduga, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- Berkontribusi Menekan Prevalensi Penyakit Kronis, Prodia Gelar Seminar Dokter Nasional
- 6 Khasiat Lemon Campur Daun Mint, Sakit Kepala Bakalan Ambyar