5 Berita Terpopuler: 2 Polisi Penembak Laskar FPI Divonis Bebas, Sebuah Fakta Terungkap, Ustaz Yusuf Mansur Meradang
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Jumat (18/3) tentang dua polisi penembak Laskar FPI divonis bebas, fakta soal mobil Indra Kenz terungkap, hingga Ustaz Yusuf Mansur (UYM) meradang saat menanggapi pernyataan Pendeta Saifuddin. Simak selengkapnya!
Jangan lupa ya, tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir.
1. Setelah Lulus PPPK 2021, Eks Ketua Forum Honorer Ini Pindah Haluan, Berjuang dengan Cara Lain
Lama tidak terdengar kabarnya, eks ketua Forum Honorer Sigid Purwo Nugroho yang telah lulus pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) tahap 1 ternyata tetap berkarya.
Perjalanan panjang sebagai guru honorer sekaligus aktivis honorer telah dilaluinya.
Kini, Sigid fokus mengabdikan diri sebagai seorang guru, tetap belajar dan berkarya termasuk menjadi seorang pegiat literasi.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Setelah Lulus PPPK 2021, Eks Ketua Forum Honorer Ini Pindah Haluan, Berjuang dengan Cara Lain
5 berita terpopuler sepanjang Jumat (18/3) tentang dua polisi penembak Laskar FPI divonis bebas, fakta soal mobil Indra Kenz terungkap
- 5 Berita Terpopuler: Angin Segar dari Prof Zudan buat Honorer, tetap Jangan Sepelekan Database BKN, Mantap
- Persaingan Ketat Seleksi PPPK Tahap 2 di Semua Formasi, Lihat nih Datanya
- BKN Sebut Regulasi Pengangkatan PPPK 2024 dari Honorer Non-Database Sudah Siap, Mantap!
- Wouw, 2 Pejabat Lulus Seleksi PPPK 2024 Mengundurkan Diri
- 5 Berita Terpopuler: Ada 3 Poin Penting, Honorer Perhatikan SE BKN soal NIP PPPK, Simak Penegasan KepmenPANRB
- Puluhan Perangkat Desa di Rejang Lebong Lulus Seleksi PPPK 2024