5 Berita Terpopuler: Ada Syarat Wajib dalam KepmenPAN-RB 970/2022, Cek Daftar Jabatan yang Mendapat Afirmasi
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Minggu (23/10) tentang ada syarat wajib dalam KepmenPAN-RB, daftar jabatan yang mendapatkan afirmasi sudah terbuka, honorer K2 penjaga kantor dan petugas kebersihan masuk non-ASN. Simak selengkapny!
Jangan lupa ya, tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir.
1. KepmenPAN-RB 970 Tahun 2022 Wajibkan Sertifikasi Kompetensi di Seleksi PPPK, Honorer Tanya Afirmasi
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) telah menerbitkan regulasi persyaratan pengadaan PPPK 2022 untuk jabatan fungsional teknis.
Regulasi tersebut berupa Keputusan MenPAN-RB (KepmenPAN-RB) Nomor 970 Tahun 2022 tentang Persyaratan Wajib Tambahan dan Sertifikasi Kompetensi Sebagai Penambahan Nilai Seleksi Kompetensi Teknis dalam Pengadaan PPPK untuk Jabatan Fungsional Teknis itu diterbitkan pada 20 Oktober.
Melalui KepmenPAN-RB 970 Tahun 2022 itu, MenPAN-RB Azwar Anas menyampaikan setiap pelamar yang melamar pada jabatan fungsional dalam pengadaan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) wajib memiliki pengalaman.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
KepmenPAN-RB 970 Tahun 2022 Wajibkan Sertifikasi Kompetensi di Seleksi PPPK, Honorer Tanya Afirmasi
5 berita terpopuler sepanjang Minggu (23/10) tentang ada syarat wajib dalam KepmenPAN-RB, daftar jabatan yang mendapatkan afirmasi sudah terbuka
- Info Terbaru BKN soal Pengumuman Kelulusan PPPK Guru Tahap I, Akhirnya
- Pengumuman Hasil Seleksi PPPK 2024 Tahap I Kota Bengkulu Ditunda, Achrawi Beri Penjelasan
- Honorer Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Tertulis 'Tidak Direkomendasikan', BKN Kasih Solusi
- Peserta Kode TMS Tidak Bisa Lagi Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Jangan Mengeyel!
- Honorer Lulus PPPK 2024 Diminta Urus Berkas NIP, yang Gagal Disuruh Ngapain?
- 5 Berita Terpopuler: BKN Bersikap, Nasib Honorer Tanpa Kode L Terungkap di seleksi PPPK, Cermati Penjelasannya