5 Berita Terpopuler: Apakah Ini 7 Hal Mengerikan di UU Ciptaker? Azis Tepis Hoaks, Jokowi Bawa Oligarki
Rabu, 07 Oktober 2020 – 07:00 WIB

Presiden Jokowi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Legislator Golkar itu menduga hoaks tentang UU Cipataker yang disebarkan dibuat secara sengaja oleh orang yang tidak bertanggung jawab.
Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :
Azis Golkar Tepis Satu per Satu Hoaks Seputar RUU Cipta Kerja
5. Aturan Pesangon Buruh Terkena PHK di UU Cipta Kerja
Aturan pemberian pesangon bagi buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) dalam Undang-Undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) yang baru disahkan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dalam Rapat Paripurna DPR, Senin (5/10), juga memantik kontroversi.
Aturan mengenai pemberian pesangon tertera di dalam klaster ketenagakerjaan Pasal 156 UU Ciptaker.
Ini merupakan perubahan dari Pasal 156 UU Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang Partai Demokrat yang membeberkan tujuh fakta UU Cipta Kerja Omnibus Law kemudian Azis Syamsuddin tepis hoaks soal UU tersebut.
BERITA TERKAIT
- Hari Kartini; Annisa Pohan Mendorong Pemberdayaan Perempuan di Sektor Ekonomi
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar