5 Berita Terpopuler: Cermati 11 Ketentuan KepmenPAN-RB 634 soal Honorer TMS & Belum Melamar, Ada Jabatan yang Disorot
Pra MLB NU Soroti Jabatan Gus Ipul di PBNU
5. GP Ansor Advokasi Rizal Serang yang Diduga Menerima Perlakuan Arogansi Oknum Aparat
Gerakan Pemuda Ansor memberikan advokasi terhadap warga Rizal Serang yang diduga mendapat perlakuan arogansi oleh oknum aparat di pelabuhan Yosudarso Ambon.
Ketua Umum Pimpinan Pusat GP Ansor Addin Jauharudin mengeklaim oknum polisi itu membanting warga saat ingin menjemput keluarga. GP Ansor mengutuk tindakan oknum polisi yang bersikap arogan terhadap warga.
“Kami sangat menyayangkan sikap arogansi polisi terhadap warga yang ditunjukkan dengan membanting korban hingga jatuh. Mustinya polisi mengayomi, kami mengutuk sikap arogansi polisi,” kata dia dalam keterangannya, Sabtu (21/12).
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
GP Ansor Advokasi Rizal Serang yang Diduga Menerima Perlakuan Arogansi Oknum Aparat
5 berita terpopuler sepanjang Sabtu (21/12) tentang cermati 11 ketentuan KepmenPAN-RB soal honorer TMS dan belum melamar,
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Versi Legislator PDIP, PPN 12 Persen Masih Bisa Diubah Pemerintahan Prabowo
- Pra MLB NU Soroti Jabatan Gus Ipul di PBNU
- KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
- GP Ansor Advokasi Rizal Serang yang Diduga Menerima Perlakuan Arogansi Oknum Aparat
- 5 Berita Terpopuler: KemenPAN-RB Punya Info Terbaru, Dirjen Nunuk Bergerak Urus Guru Honorer, tetapi Masih Proses
- Prabowo Kenang Ansor-Banser Jaga Gereja, Ketum Ansor: Alhamdulillah, Kami Masih Konsisten