5 Berita Terpopuler: Gawat, Terungkap Alasan Penundaan Pengangkatan PPPK 2024, Ada Kasus Besar Apa?
Selasa, 11 Maret 2025 – 06:45 WIB

Kepala BKN Zudan Arif menegaskan penataan honorer terakhir tahun ini, selanjutnya fokus kepada fresh graduate. Foto Humas BKN
5. Pengangkatan CPNS & PPPK 2024 Ditunda, Gubernur: Saya Dilantik juga Diundur-undur
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) memutuskan menunda jadwal pengangkatan PPPK 2024 dan CPNS 2024.
Seleksi CPNS 2024 yang dinyatakan lulus akan diangkat menjadi CPNS Terhitung Mulai Tanggal (TMT) 1 Oktober 2025 dan Surat Pernyataan Melaksanakan Tugas (SPMT) akan diterbitkan pada tanggal yang sama.
Adapun, penyerahan keputusan pengangkatan CPNS paling lambat tanggal 1 September 2025.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Pengangkatan CPNS & PPPK 2024 Ditunda, Gubernur: Saya Dilantik juga Diundur-undur
5 berita terpopuler sepanjang Senin (10/3) tentang gawat kepala BKN sebut penataan honorer terakhir tahun ini, alasan pengangkatan PPPK ditunda terungkap
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng: ASN Tidak Mudik, Jadi Tidak Perlu WFA
- Pemda Siap Angkat PPPK 2024 Tahun Ini, Ada Solusi Bagi Honorer Kena PHK
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Presiden Prabowo: THR ASN, TNI-Polri, Hakim, hingga Pensiunan Mulai Cair 17 Maret
- 10 Ribu Honorer Siap Geruduk KemenPAN-RB saat Demo Nasional 18 Maret, Tolak Penundaan PPPK 2024
- Kasus Pengadaan Barang dan Jasa Perkeretaapian, KPK Periksa Pihak WIKA