5 Berita Terpopuler: Guru Jangan Masuk Sekolah, Menkes Minta Maaf, Ancaman Menkeu
Sabtu, 21 Maret 2020 – 07:00 WIB

Menkes Terawan Agus Putranto. Foto: dokumen JPNN.com/Ricardo
Menurut Komisioner KPAI Retno Listyarti, hingga pukul 12.00, Kamis (19/3), bagian pengaduan online menerima 51 laporan sejumlah siswa dari berbagai daerah.
Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :
Banjir Pengaduan Siswa, KPAI: Anak-anak Disuruh Belajar di Rumah Malah Kelelahan dan Tertekan
4. 3,3 juta Guru di Indonesia Harus Baca Pesan Penting PB PGRI Ini
Pengurus Besar Persatuan Guru Republik Indonesia (PB PGRI) memberikan imbauan khusus kepada guru dan orang tua terkait kebijakan belajar di rumah yang diatur pemerintah.
Menurut Ketua Umum Pengurus Besar PGRI Unifah Rosyidi para orang tua dan guru harus mengikuti imbauan yang diberikan pemerintah demi mencegah penyebaran virus corona.
Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang peringatan Menkdibud Nadiem Makarim terhadap guru yang masih masuk sekolah dan soal Menkes yang minta maaf.
BERITA TERKAIT
- Sri Mulyani Ungkap tak Semua Dosen Terima Tukin, Begini Penjelasannya
- Menkes Imbau Pemudik Istirahat 15 Menit Tiap 4 Jam Berkendara untuk Hindari Kecelakaan
- Cegah Kecelakaan Arus Balik, Menkes: Istirahat 15 Menit Tiap 4 Jam Sudah Cukup
- 5 Berita Terpopuler: Waspada, Seluruh Honorer, PNS, dan PPPK Wajib Tahu SE MenPANRB Terbaru, Ini Alasannya
- IHSG Memang Anjlok Selasa Kemarin, Tetapi Penyerapan SBN Sesuai APBN
- Oneject Indonesia Luncurkan Mesin Hemodialisa & Kantong Cuci Darah, Menkes Bilang Begini