5 Berita Terpopuler: Habib Luthfi Tunda Maulid, Saksi Pernikahan Putri Rizieq Kena Covid
Kamis, 19 November 2020 – 07:00 WIB

Anggota Wantimpres Habib Luthfi bin Yahya bersama Presiden Joko Widodo. Foto: arsip jpnn.com/Ricardo
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi, pembaca setia JPNN.com, semoga semuanya dalam keadaan sehat selalu. Jangan lupa ya pakai masker saat bepergian dan jaga kebersihan diri selalu.
Inilah lima berita terpopuler di JPNN.com hingga pagi ini:
1. Aduh! Saksi Pernikahan Putri Habib Rizieq Sakit
Baca Juga:
Dua saksi terkait hajatan putri Habib Rizieq Shihab dan acara maulid di Petamburan pada Sabtu (14/11) lalu, tidak memenuhi panggilan penyidik Polda Metro Jaya, Rabu (18/11).
Kedua saksi itu di antaranya yaitu saksi ahli berinisial KS dan saksi nikah putri Habib Rizieq Shihab.
Baca selengkapnya, klik link di bawah :
Aduh! Saksi Pernikahan Putri Habib Rizieq Sakit
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang Habib Luthfi bin Yahya yang diapresiasi karena menunda acara Maulid Nabi yang mengumpulkan banyak orang kemudian soal orang-orang sekitar Habib Rizieq yang mulai sakit.
BERITA TERKAIT
- Polisi Beberkan Alasan Nikita Mirzani Ditahan
- Nikita Mirzani Diperiksa Sebagai Tersangka, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Sempat Mangkir, Nikita Mirzani Jalani Pemeriksaan Perdana sebagai Tersangka
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Polisi Sudah Antisipasi Titik Kepadatan Kendaraan Selama Ramadan di Jakarta
- Polda Metro: Penggunaan Bahu Jalan di Tol Efektif Kurangi Kepadatan