5 Berita Terpopuler: Jangan Lupa Pendaftaran CPNS 2024, Ada Pengangkatan PPPK juga, Catat Pernyataan Penting Ini

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Rabu (15/5) tentang jangan lupa pendaftaran CPNS 2024 dimulai, pengangkatan PPPK 2024 dari honorer pakai TMT 2018, hingga ada catatan penting Dirjen GTK. Simak selengkapnya!
1. Jangan Lupa ya, Pendaftaran CPNS 2024 Mulai Hari Ini
Jadwal pendaftaran CPNS 2024 dimulai hari ini, 15 Mei, yakni untuk jalur 8 sekolah kedinasan.
Pendaftaran CPNS Sekolah Kedinasan Tahun Anggaran 2024 melalui portal SSCASN BKN.
Adapun pendaftaran CPNS 2024 untuk jalur umum di instansi pusat dan pemda direncanakan dibuka Juni atau Juli mendatang.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Jangan Lupa ya, Pendaftaran CPNS 2024 Mulai Hari Ini
2. Pengangkatan PPPK 2024 dari Honorer Pakai TMT 2018, Masalah Tuntas
5 berita terpopuler sepanjang Rabu (15/5) tentang jangan lupa pendaftaran CPNS 2024 dimulai, pengangkatan PPPK 2024 dari honorer pakai TMT 2018
- Kepala BKN Sebut Penataan Honorer Terakhir Tahun Ini, Fokuskan Fresh Graduate, Gawat!
- Pengangkatan CPNS & PPPK Ditunda, Muhdi: Sulit Dipercaya
- Guru R1 Siap Ikut Demo Nasional 18 Maret, Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024
- Jumlah PPPK Bertambah, Anggaran Gaji & Tunjangan Pegawai Melonjak, Dampaknya ke TPP
- Pengangkatan PPPK 2024, Wali Kota: Berkemas-kemas Melihat Anggaran yang Pas
- Pengangkatan CPNS & PPPK 2024 Ditunda, Gubernur: Saya Dilantik juga Diundur-undur