5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira dari Mas Nadiem, Ada yang Minta Fee Bansos Covid-19 pada Tentara
Rabu, 16 Juni 2021 – 08:13 WIB
3. Kabar Gembira dari Mas Nadiem untuk Guru Honorer Tanpa Formasi PPPK 2021
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim memastikan seluruh guru honorer yang lulus seleksi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja atau PPPK 2021 akan diangkat meskipun belum ada formasinya.
Jika jumlah yang lulus melebihi formasi yang disiapkan, maka pengangkatannya dilakukan bertahap.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Kabar Gembira dari Mas Nadiem untuk Guru Honorer Tanpa Formasi PPPK 2021
4. Puan Maharani Maju Pilpres 2024, Iwan Fals Berkomentar, Ada Kata-kata Rekor
Musikus legendaris Iwan Fals memberi komentar soal rumor Puan Maharani bakal maju dalam Pilpres 2024.
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang kabar gembira dari Mendikbudristek Nadiem Makarim dan anak buah Juliari P Batubara yang meminta fee bansos covid-19 dari tentara.
BERITA TERKAIT
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Pemprov Jateng Telah Mengangkat 8.909 Guru Tidak Tetap jadi PPPK
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas