5 Berita Terpopuler: Kapan Pendaftaran CPNS 2024 & PPPK? Masih Ada Ketidakpastian, Menunggu Pengangkatan Honorer?

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Senin (1/4) tentang kapan pendaftaaran CPNS 2024 dan PPPK? masih ada ketidakpastian soal honorer tendik jadi PPPK 2024, hingga honorer penjaga sekolah menunggu jadi ASN, Simak selengkapnya!
1. Sudah April, Kapan Pendaftaran CPNS 2024 & PPPK? Simak juga Kalimat Terakhir
Pemerintah sudah mengumumkan akan membuka rekrutmen CPNS 2024 dan PPPK 2024 dengan total formasi yang disiapkan mencapai 2.302.543.
Plt Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Haryomo Dwi Putranto pernah mengatakan seleksi CASN 2024 punya kemungkinan diselenggarakan dalam 3 periode untuk mengakomodir jumlah formasi CPNS dan PPPK 2024 yang disiapkan tersebut.
Adapun jadwal seleksi CPNS 2024 dan PPPK 2024 yang digelar 3 kali itu, yakni:
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Sudah April, Kapan Pendaftaran CPNS 2024 & PPPK? Simak juga Kalimat Terakhir
2. PPPK 2024: Honorer Ahli Bidang Inilah jadi Incaran Formasi Tenaga Teknis
5 berita terpopuler sepanjang Senin (1/4) tentang kapan pendaftaaran CPNS 2024 dan PPPK? masih ada ketidakpastian soal honorer tendik jadi PPPK 2024
- Bagaimana Kepastian THR untuk ASN? Sri Mulyani Sebut Nama Prabowo
- Info Dirjen Nunuk Bisa Bikin Guru PPPK dan PNS Bergembira
- Bupati Dony Luncurkan Aplikasi Berhidmat demi Permudah ASN Baca Al-Qur’an Selama Ramadan
- Honorer K2 Adukan Masalah Rekrutmen PPPK 2024 ke Komnas HAM, Semoga Didengar Prabowo
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Terungkap, Guru Beserdik Degdegan Tak dapat TPG, tetapi Honorer Masih Terima Haknya
- Inilah Syarat Honorer Dialihkan menjadi Outsourcing, Segera Diurus ya