5 Berita Terpopuler: KKB Bantai Marinir di Papua, KSAL Berikan Perintah, Jenderal Andika Mendukung Penuh

5 Berita Terpopuler: KKB Bantai Marinir di Papua, KSAL Berikan Perintah, Jenderal Andika Mendukung Penuh
Evakuasi dua jenazah anggota Yonif Marinir 3 yang meninggal saat KKB menyerang Pos Satgas Mupe di Kwareh Bawah, Kabupaten Nduga, Papua, Sabtu (26/3) petang, dievakuasi ke Timika, Papua. Minggu (27/3). ANTARA/HO/Pendam XVII Cenderawasih

4. Terungkap, Ini Asal Granat yang Digunakan KKB Membantai Marinir di Papua

TNI Angkatan Laut (AL) mengusut kasus penyerangan yang dilakukan kelompok kriminal bersenjata (KKB) terhadap pasukan marinir yang ada di Nduga, Papua pada Sabtu (26/3) lalu.

Kadispenal Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono mengatakan dari hasil pemeriksaan sementara, KKB diduga telah merampas granat milik petugas, lalu digunakan menyerang pos yang djaga marinir.

"Informasi sementara, GLM (grenade launcher module) atau pelontar granat yang digunakan untuk menyerang diduga diambil dari Satgas Yonif 700, sedangkan amunisi GLM adalah rampasan dari Satgas Yonif 330," kata Julius dalam siaran persnya, Senin (28/3).

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Terungkap, Ini Asal Granat yang Digunakan KKB Membantai Marinir di Papua

5. Regulasi Terbaru Guru Honorer Lulus PG Tanpa Formasi PPPK, Ada 4 Poin Penting

Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) menyiapkan regulasi baru untuk mengakomodasi guru honorer lulus passing grade (PG), tetapi tanpa formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau PPPK 2021.

Direktur Jenderal Guru Tenaga Kependidikan (Dirjen GTK) Kemendikbudristek Iwan Syahril menyebutkan sebanyak 487.814 guru honorer yang sudah lulus PG, baik ada formasi PPPK maupun tidak.

Jumlah ini, menurut Iwan, hampir memenuhi kuota, tetapi semua kembali pada formasi.

5 berita terpopuler sepanjang Senin (28/3) tentang KKB bantai Marinir di Papua, KSAL langsung memberikan perintah mengibarkan benderal setengah tiang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News