5 Berita Terpopuler: KPK Tinggalkan ICW hingga Dugaan Konspirasi Mencelakai Adian Napitupulu
Selasa, 31 Desember 2019 – 07:00 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN, berikut ini adalah lima berita terpopuler hingga pagi ini di JPNN.com.
1. Ada yang Kebakaran Jenggot atas Penangkapan Penyerang Novel Baswedan
Politikus PDI Perjuangan Ruhut Sitompul berkicau soal adanya pihak yang kebakaran jenggot atas keberhasilan Polri menangkap tersangka penyerangan terhadap Novel Baswedan.
Dalam twitnya di akun Twitter @ruhutsitompul, mantan anggota Komisi III DPR itu mengarahkan sindiran kepada pihak yang meragukan dua tersangka penyerang penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) itu.
Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :
Ruhut Sitompul: Ada yang Kebakaran Jenggot atas Penangkapan Penyerang Novel Baswedan
2. Pimpinan KPK Ogah Bekerja Sama Lagi dengan ICW
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com hari ini tentang polemik ICW yang tak sejalan dengan KPK dan dugaan konspirasi mencelakai Adian Napitupulu.
BERITA TERKAIT
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Inilah Putusan KPK soal Penggunaan Jet Pribadi Kaesang bin Jokowi
- KPK Sarankan Semua Pihak Profesional Saat Tangani PK Mardani Maming
- Debat Pilgub Jateng: Andika Sebut Indeks Demokrasi dan Pelayanan Publik Menurun
- Survei: Pemilih Prabowo Subianto dan Anies Baswedan akan Pilih Ridwan Kamil-Suswono
- Tom Lembong Ditangkap, Anies: Dia Orang yang Lurus, Tak Neko-Neko