5 Berita Terpopuler: Lulusan SMA Siap-Siap untuk Seleksi CPNS & PPPK, Ada Info Penting dari BKN, Begini
5. Suryan Widati Sandang Gelar Doktor Manajemen Pendidikan Islam UMJ, Begini Disertasinya
Suryan Widati resmi menyandang gelar Doktor Manajemen Pendidikan Islam di Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ).
Gelar akademis perempuan kelahiran Madiun, 22 Juli 1979 dikukuhkan dalam sidang terbuka promosi doktor yang dipimpin Rektor UMJ Prof. Dr. Ma'mun Murod, M.Si., dengan promotor Prof. Dr. Masyitoh, M.Ag., co.
Promotor Prof. Dr. Ghofur Ahmad, M.M., pada Senin, 29 April 2024 di Kampus UMJ Cirendeu, Tangsel.
Dr. Suryan yang merupakan istri Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy ini dinyatakan lulus dengan predikat cumlaude dan IPK 3,98.
Baca Selengkapnya, klik link di bawah:
Suryan Widati Sandang Gelar Doktor Manajemen Pendidikan Islam UMJ, Begini Disertasinya
Video Terpopuler Hari ini:
5 berita terpopuler sepanjang Selasa (30/4) tentang lulusan SMA siap-siap seleksi CPNS dan PPPK sebentar lagi, ada info terbaru pendaftaran dari Menteri Anas
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- SKD CPNS Kota Bengkulu, 391 Peserta Lulus & Lanjut ke Tahap SKB
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Khusus Calon PPPK, Ini Info Terkini dari Bu Ani