5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Bertemu Kepala BKN, Ada Aturan Baru untuk ASN, Dijamin Dapur PPPK 'Ngebul'

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Rabu (12/2) tentang Mendikdasmen bertemu kepala BKN, aturan soal WFA ASN sudah keluar, hingga kabar baik untuk PPPK yang bikin dapur ngebul. Simak selengkapnya!
1. Kabar Gembira untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Dijamin Dapur Ngebul
Berikut ini kabar gembira bagi para honorer yang sudah lulus seleksi PPPK 2024, tetapi Surat Keputusan (SK) pengangkatan belum turun.
Diketahui, banyak honorer yang lulus seleksi PPPK 2024 galau berkaitan dengan masalah gaji.
Mereka cemas lantaran mulai 2025 seluruh instansi pemerintah dilarang mempekerjakan honorer. Sementara, SK PPPK belum turun.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Kabar Gembira untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Dijamin Dapur Ngebul
2. Penjelasan MenPANRB Rini soal WFA, Kerja ASN Dapat Mulai Pukul 09
berita terpopuler sepanjang Rabu (12/2) tentang Mendikdasmen bertemu kepala BKN, aturan soal WFA ASN sudah keluar, hingga kabar baik untuk PPPK
- Pemda Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024, Honorer Mantap Ikut Aksi Nasional 18 Maret
- Tunjangan Profesi Guru dan Pengawas PAI Dirapel, Bukan Hanya PNS & PPPK
- Guru PPPK Bulan Ini Mengantongi Rp20 Juta ya? Oh, Nikmatnya
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kebijakan Kontroversial, Jutaan Guru & PPPK Terima Gaji Lima Kali, Honorer Harap Tenang
- PNS dan PPPK Menerima THR Plus, Alhamdulillah
- Bupati Sujiwo Pastikan THR Non-ASN segera Cair, Sudah Dianggarkan Rp 1,6 Miliar