5 Berita Terpopuler: MenPAN-RB Punya Solusi untuk Honorer, CPNS 2024 Kuotanya Banyak, Alhamdulillah
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Minggu (28/1) tentang MenPAN-RB punya solusi untuk honorer yang tercecer, pendaftaran CPNS 2024 kuotanya banyak, hingga alhamdulillah bukti nyata PPPK diperlakukan setara PNS. Simak selengkapnya!
1. Solusi MenPAN-RB untuk Honorer Tercecer Harus Dikawal, Non-K2 Tendik Siaga
Solusi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Azwar Anas untuk honorer tercecer atau tidak masuk pendataan non-ASN tahun 2022 mendapatkan respons positif.
Dewan Pembina Forum Honorer Non-Kategori Dua Indonesia (FHNK2I) Raden Sutopo Yuwono mengatakan menu pengaduan bagi honorer yang belum masuk pendataan Badan Kepegawaian Negara (BKN) 2022 sangat membantu.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Solusi MenPAN-RB untuk Honorer Tercecer Harus Dikawal, Non-K2 Tendik Siaga
2. Inilah Bukti Nyata PPPK Diperlakukan Setara PNS, Alhamdulillah
Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan memberikan beasiswa kuliah strata dua (S2) kepada 59 guru berstatus PNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkup pemda setempat.
5 berita terpopuler sepanjang Minggu (28/1) tentang MenPAN-RB punya solusi untuk honorer yang tercecer, pendaftaran CPNS 2024 kuotanya banyak
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Periksa Cagub Bengkulu Menjelang Masa Tenang, KPK Disebut Terima Orderan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan