5 Berita Terpopuler: Meragukan Janji Mas Nadiem, Aprilia Menangis, Seret BWF ke Arbitrase Internasional
Sabtu, 20 Maret 2021 – 07:48 WIB
2. Penangkapan Terduga Teroris Berlangsung Tegang, Warga Mengira Debt Collector
Densus 88 menangkap terduga teroris berinisial T di Kompleks Perumahan Deli Permai, Kecamatan Namorambe, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut) pada Jumat (19/3).
Saksi mata bernama Agus menyebut pihak kepolisian membawa sejumlah barang dari rumah T.
Barang yang disita petugas berupa dokumen, kotak berukuran kecil, alat latihan lempar pisau, dan panah. "Itu tadi dibawa dari rumahnya," kata Agus.
Agus menyebut penangkapan terhadap T terjadi pada Jumat pagi. Saat itu, saksi sedang berjalan kaki dari masjid menuju ke rumahnya.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Penangkapan Terduga Teroris Berlangsung Tegang, Ada Perlawanan, Warga Mengira Debt Collector
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang guru honorer K2 yang meragukan Mendikbud Nadiem Makarim dan soal Aprilio Perkasa Manganang.
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng Telah Mengangkat 8.909 Guru Tidak Tetap jadi PPPK
- Supriyani Divonis Bebas, PGRI: Kado Hari Guru Nasional
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Menunggu Pengumuman Kelulusan PPPK 2024
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Baju Seragam SD dan Sapu Ijuk Dikembalikan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Tangis Guru Honorer Supriyani Pecah Setelah Divonis Bebas