5 Berita Terpopuler: Pengumuman Ditunda, Pemerintah Beber Cara Cek Hasil Tes PPPK, Honorer Lega

5 Berita Terpopuler: Pengumuman Ditunda, Pemerintah Beber Cara Cek Hasil Tes PPPK, Honorer Lega
Honorer K2 mengisi afirmasi PPPK guru 2021. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Kepala Badan Komunikasi Strategis DPP Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra membuka kisah tentang KSP Moeldoko datang ke kediaman Presiden Keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

Kejadian itu disampaikan Herzaky dalam konferensi pers bertajuk 'Demokrat berkoalisi dengan Rakyat VS Moeldoko berkoalisi dengan Yusril', di auditorium Yudhoyono Kantor DPP Demokrat, Jakarta, Minggu (3/10).

Mulanya, Herzaky menyebut konstruksi besar dari persoalan yang terjadi di Partai Demokrat sekarang ini dimulai dari ambisi seorang Moeldoko yang ingin sekali menjadi presiden.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Konon Moeldoko Datang ke Cikeas Pagi-Pagi Sekali, Mengintervensi, SBY Marah


3. Kelulusan PPPK Guru Tahap I Diumumkan 5 Oktober, Cek Infonya di Sini

Setelah menunggu hampir dua minggu akhirnya pemerintah akan mengumumkan hasil kelulusan PPPK guru tahap I.

Pengumuman akan dilakukan Mendikbudristek Nadiem Makarim dan Plt Kepala BKN Bima Haria Wibisana pada Selasa, 5 Oktober 2021.

5 berita terpopuler sepanjang Senin (4/10) tentang pengumuman PPPK Guru ditunda, Kemendikbudristek beberkan cara mengecek hasil tes, hingga honorer lega soal afirmasi guru.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News