5 Berita Terpopuler: Peringatan Moeldoko tak Main-Main Lho, Kopda Asyari Kena Sanksi Berlapis

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, semoga semuanya dalam keadaan sehat selalu. Jangan lupa ya pakai masker saat bepergian dan jaga kebersihan diri selalu. Inilah lima berita terpopuler di JPNN.com hingga pagi ini:
1. Bisa Jadi 2 Irjen Bakal Dikerek Jadi Calon Kapolri
Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta S Pane menyatakan bahwa Kapolri Jenderal Idham Azis akan memasuki masa pensiun akhir Januari 2021.
Oleh karena itu, Neta memprediksi akan ada mutasi besar-besaran di internal Polri jelang pergantian pucuk pimpinan Korps Bhayangkara tersebut.
Dalam analisis Neta, akan ada setidaknya dua inspektur jenderal (irjen) di Polri yang bakal naik pangkat menjadi komisaris jenderal (komjen).
Baca selengkapnya, klik link di bawah :
Jenderal Idham Segera Pensiun, Bisa Jadi 2 Irjen Bakal Dikerek Jadi Calon Kapolri
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang peringatan Moeldoko terhadap Habib Rizieq dan para pengikutnya kemudian soal sanksi berlapis untuk Kopda Asyari.
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- 5 Berita Terpopuler: Waspada, Seluruh Honorer, PNS, dan PPPK Wajib Tahu SE MenPANRB Terbaru, Ini Alasannya
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya