5 Berita Terpopuler: Pernyataan Tegas Wamenag Terlontar, PPPK Cemas soal Formasi, BKN Buka Suara

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Sabtu (11/12) tentang pernyataan tegas Wamenag soal guru pesantren cabul, PPPK cemas soal formasi, hingga BKN menyambut Novel Baswedan Cs. Simak selengkapnya! Jangan lupa ya, tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir.
1. Banyak Peserta Tes PPPK Guru Tahap II Lulus Passing Grade, Formasinya Habis?
Para peserta tes PPPK guru tahap II harap-harap cemas.
Mereka khawatir bila pada 16 Desember nanti dinyatakan tidak lulus formasi PPPK.
Ketua Dewan Pembina Perkumpulan Honorer K2 Indonesia (PHK2I) Titi Purwaningsih mendapat laporan banyak guru lulus passing grade PPPK guru tahan II.
Namun, mereka masih khawatir tidak lulus karena jumlah formasi yang tersedia terbatas.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Banyak Peserta Tes PPPK Guru Tahap II Lulus Passing Grade, Formasinya Habis?
5 berita terpopuler sepanjang Sabtu (11/12) tentang pernyaatan tegas Wamenag soal guru pesantren cabul, PPPK cemas soal formasi, hingga BKN menyambut Novel Baswedan Cs.
- Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Ternyata Ini Penyebabnya
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Penyebab Utama Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya