5 Berita Terpopuler: Pertanyaan Pendaftaran CPNS 2024 dan PPPK Muncul, Ada Bentrok, Situasinya jadi Begini
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Minggu (14/4) tentang kapan pendaftaran CPNS 2024 dan PPPK? Bentrok Brimob dan TNI AL di Sorong dua jenderal turun tangan, hingga situasi Sorong begini seusai bentrok. Simak selengkapnya!
1. Jika seperti Ini, Kapan Pendaftaran CPNS 2024 & PPPK? Ya Ampun
Para peminta kursi ASN sudah pasti menunggu kepastian kapan pendaftaran CPNS 2024 dan PPPK 2024 akan dibuka.
Perlu diketahui, pada seleksi CPNS 2024 dan PPPK 2024 pemerintah telah menyiapkan formasi yang cukup banyak, yakni mencapai 2.302.543.
Plt Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Haryomo Dwi Putranto pernah mengatakan seleksi CASN 2024 berpeluang diselenggarakan dalam 3 periode untuk mengakomodir jumlah formasi CPNS dan PPPK 2024 yang disiapkan tersebut.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Jika seperti Ini, Kapan Pendaftaran CPNS 2024 & PPPK? Ya Ampun
2. Bentrok Brimob dan TNI AL di Sorong, 2 Jenderal Ini Turun Tangan
5 berita terpopuler sepanjang Minggu (14/4) tentang kapan pendaftaran CPNS 2024 dan PPPK?
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Seleksi CPNS Kemenkumham, Silakan Lapor ke Sini Jika Ada Kecurangan
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK