5 Berita Terpopuler: PGRI Desak Penerbitan SK Juni, Kabar Gembira untuk ASN Muncul

Badan Khusus Honorer Persatuan Guru Republik Indonesia (BKH PGRI) mendukung masa kontrak Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dihilangkan.
Menurut Ketua BKH PGRI Riau Eko Wibowo, usulan yang dilontarkan Dirjen Guru Tenaga Kependidikan (GTK) Kemendikbudristek Nunuk Suryani agar PPPK tidak ada masa kontraknya merupakan gagasan sangat jenius.
Dengan menghilangkan masa kontrak, menurut Eko, PPPK akan merasa menjadi aparatur sipil negara (ASN).
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
BKH PGRI Dukung Masa Kontrak Kerja PPPK Dihapus, Desak Penerbitan SK Juni
4. Kabar Gembira Buat ASN dan PPPK, Gaji Ke-13 Segera Cair
Pemerintah Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur menyiapkan anggaran sebesar Rp 65 miliar untuk membayar gaji ke-13 aparatur sipil negara (ASN) maupun pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) di kabupaten ini.
"Persiapannya antara Rp 62 miliar hingga Rp 65 miliar. (Saya) Lupa persisnya. Anggaran ini bersumber dari APBN,” kata Kepala Badan Pendapatan, Pengelolaan Keuangan, dan Aset Daerah (BPPKAD) Ponorogo Sumarno di Ponorogo, Sabtu (27/5).
5 berita terpopuler sepanjang Minggu (28/5) tentang BKH PGRI desak penerbitan SK Juni dan dukung kontrak masa kerja PPPK dihapus, kabar gembira untuk ASN muncul
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan