5 Berita Terpopuler: PNS Selingkuh Kena 3 Sanksi, Mahfud MD Bakal Gelar Pertemuan Besar, Pengakuan Pengacara Rizieq
Sabtu, 03 April 2021 – 07:00 WIB
3. Suparji Ahmad: Bagaimana ZA Punya Senjata dan Masuk Mabes Polri?
Pakar hukum pidana Suparji Ahmad mengutuk keras segala praktik terorisme yang terjadi di Makassar dan Mabes Polri. Menurut dia, aksi teror itu tidak ada pembenarannya sama sekali.
Dia mengingatkan kepada masyarakat dan aparat untuk meningkatkan kewaspadaan. Namun, publik tidak perlu berspekulasi berlebihan sehingga menimbulkan kegaduhan.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Suparji Ahmad: Bagaimana ZA Punya Senjata dan Masuk Mabes Polri?
4. Mahfud MD Bakal Gelar Pertemuan Besar untuk Mengawal Kasus Penganiayaan Jurnalis Tempo
Direktur LBH Pers Ade Wahyudin mengatakan kekerasan yang menimpa jurnalis Tempo Nurhadi baru-baru ini merupakan pelanggaran Undang-Undang Pers.
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang PNS selingkuh dan pengakuan pengacara rizieq.
BERITA TERKAIT
- Para Honorer Jangan Sedih jika Diangkat jadi ASN Jenis Terbaru
- 5 Berita Terpopuler: Alhamdulillah Nasib Honorer Gagal PPPK 2024 Terang, BKN Beri Penjelasan, Nantikan Kepastiannya
- Honorer Tendik Kode R3 Pengumuman Hasil Seleksi PPPK 2024 Tahap 1 Tetap Dipekerjakan?
- Minta Diangkat PNS, PPPK Penyuluh Siap Kawal Swasembada Pangan Secepat-cepatnya
- Deputi Suharmen BKN Beri Penjelasan soal Pengumuman Kelulusan PPPK Guru Tahap 1
- Honorer Habis pada 2025, Semua jadi PPPK, Pak Budi Bilang 100%