5 Berita Terpopuler: PPPK Desak Penghapusan Sistem Kontrak, BKN Beri Penjelasan, Menteri Anas Angkat Bicara

5 Berita Terpopuler: PPPK Desak Penghapusan Sistem Kontrak, BKN Beri Penjelasan, Menteri Anas Angkat Bicara
Kenaikan gaji PNS dan gaji PPPK dirapel Maret 2024. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

Kerugian negara akibat kasus tersebut ditaksir mencapai Rp 46,6 miliar.

Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Riau Kombes Nasriadi mengatakan dua orang mantan pegawai bank pelat merah itu berinisial ER dan DS. ER merupakan mantan pimpinan bank negara di Bengkalis, sedangkan DS sebagai penyelia pemasaran.

Baca selengkapnya, klik link di bawah:

Top, Anak Buah Irjen Iqbal Bongkar Korupsi Rp 46 M di Bank BUMN Cabang Bengkalis

4. Wahai Para Calon Pelamar CPNS 2024, Simak Pernyataan Terbaru Menteri Anas

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas menjelaskan kembali arah kebijakan pemerintah dalam seleksi CPNS 2024 dan PPPK 2024.

Diketahui, pemerintah menyiapkan formasi CPNS 2024 dan PPPK 2024 mencapai 2.302.543.

Instansi Pusat mendapatkan alokasi 429.183 formasi, yang terdiri dari 207.247 formasi CPNS 2024 dan 221.936 formasi PPPK 2024.

5 berita terpopuler sepanjang Rabu (28/2) tentang PPPK desak penghapusan sistem kontrak, BKN berikan penjelasan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News