5 Berita Terpopuler: Presiden Bersikap, Info Terbaru CPNS 2023 Keluar, Ada Titik Terang Honorer Diangkat PNS?

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Kamis (30/3) tentang presiden memberikan sikap terkait Fifa yang mencoret Indonesia jadi tuan rumah piala dunia, info terbaru CPNS 2023 keluar, hingga honorer K2 diangkat jadi PNS?
Simak selengkapnya! Jangan lupa ya, tetap pakai masker saat bepergian, rutin mencuci tangan dan menjaga jarak karena pandemi Covid-19 belum berakhir.
1. Pimpinan Forum Honorer K2 Gembira, Revisi UU ASN Ada Titik Terang, Diangkat jadi PNS?
Ketua Forum Honorer K2 Kota Bekasi Muhammad Rahmat Derajat gembira bukan kepalang.
Pasalnya, nasib revisi UU Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) mulai ada titik terang.
Rahmat mengungkapkan dalam sidang paripurna DPR RI pada 21 Maret, pembahasan revisi UU ASN masuk program legislasi nasional (Prolegnas) 2023.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Pimpinan Forum Honorer K2 Gembira, Revisi UU ASN Ada Titik Terang, Diangkat jadi PNS?
berita terpopuler sepanjang Kamis (30/3) tentang info terbaru CPNS 2023 keluar, hingga honorer K2 diangkat jadi PNS?
- Respons Kejagung Soal Pengaduan Jampidsus Dinilai Arogan, Tak Sejalan Semangat Presiden
- Anggap Perkara Hasto Bentuk Pesanan, Maqdir Singgung Pemecatan Jokowi dan Keluarga
- Febri Endus Cepatnya Kasus Hasto ke Pengadilan Atensi Khusus yang Tak Wajar, Buktinya?
- Reaksi Hasto setelah Dengar Dakwaan KPK: Ini Daur Ulang demi Kepentingan Politik
- Hasto Kristiyanto: Tanpa Supremasi Hukum, Republik Ini Tak Akan Kokoh
- Sebelum Sidang, Hasto Sebut Kasusnya sebagai Kriminalisasi Politik