5 Berita Terpopuler: Presiden Mengumumkan Formasi PPPK 2024, Kesempatan Besar untuk Honorer, Aliansi Bereaksi

Diketahui, data resmi Badan Kepegawaian Negara (BKN) per Oktober 2023, masih ada 2,3 juta honorer.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Bukan Hanya Honorer, BKN Juga Menunggu PP Manajemen ASN, Yaelah
4. Presiden Jokowi Umumkan Formasi PPPK 2024 Sebanyak 1,6 Juta, Fokus untuk Honorer
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumumkan bahwa rekrutmen CPNS dan PPPK 2024 akan segera dibuka.
Sebanyak 2,3 juta formasi disiapkan pemerintah, yang mana terbanyak untuk pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).
"Sesuai amanat Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2023 tentang Aparatur Sipil Negara, maka pemerintah harus menyelesaikan tenaga non-ASN tahun ini," kata Presiden Jokowi dikutip dari kanal Sekretariat Presiden di YouTube, Jumat (5/1).
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
5 berita terpopuler sepanjang Jumat (5/1) tentang Presiden Jokowi mengumumkan bahwa ada 1,6 juta formasi PPPK 2024, ada kesempatan besar untuk honorer
- Pemda Belum Mengajukan Usulan Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024, BKN Akan Lakukan Ini
- Danantara dan Komitmen Presiden Bagi Hilirisasi SDA-Tanaman Pangan
- 5 Berita Terpopuler: Permintaan Kepala BKN Sangat Serius, Pengangkatan PPPK Bakal Tuntas 2025, Ini Buktinya
- Kepala Daerah Siap Mendatangi MenPAN-RB, Pengangkatan PPPK Tuntas 2025
- Permintaan Serius Kepala BKN kepada ASN, PNS dan PPPK, Silakan Disimak
- ASN Medan Dilarang Menambah Libur Lebaran 2025