5 Berita Terpopuler: Reshuffle Kabinet, PNS dan PPPK Bersiaplah, Bu Risma Menangis Bersujud
Selasa, 30 Juni 2020 – 07:00 WIB
Presiden Joko Widodo bersama Wapres Maruf Amin dan para menteri Kabinet Indonesia Maju. Foto : Ricardo/JPNN
jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN, semoga semuanya dalam keadaan sehat selalu. Jangan lupa ya pakai masker dan jaga kebersihan diri selalu.
Inilah lima berita terpopuler di JPNN.com hingga pagi ini:
1. PNS dan PPPK Diminta Siap-siap
Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Bima Haria Wibisana mengatakan, jumlah PNS di Indonesia yang mencapai 4,2 juta terlalu banyak.
Kondisi ini baru disadari setelah wabah COVID-19 melanda dunia, termasuk Indonesia. Fakta bahwa jumlah PNS terlalu banyak, sangat terasa ketika roda pemerintahan dijalankan dengan sistem work from home (WFH) dan akselerasi proses bisnis digital.
Baca selengkapnya, klik link di bawah :
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang Presiden Jokowi mengancam reshuffle kabinet kemudian PNS dan PPPK diminta bersiap di tengah pandemi dan soal Bu Risma yang menangis bersujud di depan dokter.
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Mendiktisaintek dan Menkes Evaluasi Pendidikan Dokter Spesialis, Imbas Kekerasan Seksual di RSHS
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya