5 Berita Terpopuler: Ribuan PPPK Terima Rapelan Gaji, tetapi Masalah Baru Muncul, Ada yang Memberatkan
Ribuan SK PPPK akhirnya diterbitkan. Ini setelan masa kontrak mereka berakhir pada 31 Januari 2024.
"Alhamdulillah, teman-teman guru PPPK di Provinsi Aceh akhirnya diperpanjang kontraknya, setelah hampir sebulan tidak ada kepastian," kata Ketum Forum Guru Honorer Negeri Lulus Passing Grade Seluruh Indonesia (FGHNLPSI) Heti Kustrianingsih kepada JPNN.com, Senin (26/2).
Yang menggembirakan lagi untuk guru PPPK di Provinsi Aceh yang masa kontraknya habis 29 Februari 2024 juga sudah keluar SK perpanjangan kontraknya.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
SK Diterbitkan, Ribuan PPPK Terima Rapelan Gaji 3 Bulan
3. Kecelakaan Lalu Lintas di Plumpang Semper, 2 Orang Tewas
Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Plumpang Semper, Kecamatan Koja, Jakarta Utara, pada Senin (26/2) pagi.
Sebanyak dua orang yang mengendarai sepeda motor tewas akibat kecelakaan lalu lintas tersebut.
berita terpopuler sepanjang Senin (26/2) tentang ribuan PPPK terima rapelan gaji, ada masalah baru soal PPPK 2023
- BKN: Kelulusan PPPK Guru Tahap 1 Siap Diumumkan, Admin SSCASN Cek Inbox
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Dukung Program Pengolahan Sampah di Tasikmalaya
- Lewat Program SEB, Pertamina Berkomitmen Edukasi Energi Bersih di Kalangan Siswa
- Info Terbaru BKN soal Pengumuman Kelulusan PPPK Guru Tahap I, Akhirnya
- Pengumuman Hasil Seleksi PPPK 2024 Tahap I Kota Bengkulu Ditunda, Achrawi Beri Penjelasan
- Honorer Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Tertulis 'Tidak Direkomendasikan', BKN Kasih Solusi