5 Berita Terpopuler: Sisa Honorer Menumpuk pada 2024, tetapi Ada Kabar Gembira dari Istana, Harus Dikawal!
Jumat, 05 Januari 2024 – 06:47 WIB

Dewan Pembina Forum Honorer K2 Tenaga Teknis Administrasi Indonesia Nur Baitih bersama Ketua forum Andi Melyani Kahar serta pengurus lainnya ketika sowan ke KSP. Foto dok. NB for JPNN.com
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Tanpa Optimalisasi PPPK Teknis 2023 Sisa Honorer Menumpuk di 2024, Berat, Bro!
4. Sampai Kapan Nasib Honorer Seperti Ini? PP Manajemen ASN Belum Jelas
Jutaan honorer belum mendapat kepastian kapan Peraturan Pemerintah (PP) Manajemen ASN sebagai turunan UU Nomor 20 Tahun 2023 tentang ASN akan diterbitkan.
Digadang-gadang, PP Manajemen ASN akan mengatur mekanisme pengangkatan honorer jadi PPPK, baik PPPK Penuh Waktu maupun PPPK Part Time.
UU Nomor 20 Tahun 2023 mengamanatkan penyelesaian masalah honorer harus tuntas Desember 2024.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Sampai Kapan Nasib Honorer Seperti Ini? PP Manajemen ASN Belum Jelas
5 berita terpopuler sepanjang Kamis (4/1) tentang sisa honorer menumpuk pada 2024 tanpa optimalisasi PPPK berat, ada kabar gembira dari istana
BERITA TERKAIT
- Pemkab Cirebon Menyiapkan Rp 43 Miliar untuk Pembayaran Gaji PPPK
- Peringatan Keras Presiden Prabowo kepada ASN, Seluruh PNS dan PPPK Harus Paham
- Gubernur Sulut Bakal Tangkap ASN yang Berkeluyuran Saat Jam Kerja
- Legislator Minta Kemenbud Beri Solusi terkait Pemecatan Pegawai Penggiat Budaya
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Ada SK yang Disiapkan untuk Honorer Lulus PPPK 2024, Menyala!
- 4 Poin Penting Mekanisme Baru Penyaluran TPG, Maret Guru Honorer Rp6 Juta