5 Berita Terpopuler: Sri Mulyani Menangis, Kapolda Jatim jadi Sorotan, Pemudik Bakal Sulit Kembali ke Jakarta
Selasa, 26 Mei 2020 – 07:00 WIB

Kapolda Jatim Irjen Muhammad Fadil Imran menegur kapolsek yang mengantuk pada saat rapat rapat koordinasi pembentukan kampung tangguh penanganan COVID-19 yang digelar Pemkot Surabaya. Foto: Antara/HO-Bagus-Pemkot Surabaya
2. Bripka H Ditegur Malah Mengajak Berkelahi
Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Rudy Sufahriadi memberikan sanksi kepada Bripka H yang tak bermasker dan malah marah saat ditegur petugas di pos check point pemberlakuan PSBB (pembatasan sosial berskala besar) Kabupaten Bandung.
Rudy mengatakan, Bripka H saat ini sedang menjalani pemeriksaan oleh Propam Polrestabes Bandung.
Kapolda akan memutasi yang bersangkutan ke Pelayanan Markas (Yanma) Polda Jabar.
Baca selengkapnya, klik link di bawah ini:
Bripka H Ditegur Malah Mengajak Berkelahi, Sikap Irjen Rudy Patut Diapresiasi
3. Penampakan di Tengah Salat Id Bima Arya
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang Menkeu Sri Mulyani yang menangis di samping suaminya kemudian Kapolda Jatim yang disorot karena copot kapolsek serta pemudik sulit kembali ke Jakarta lagi.
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Menkeu: Kalau Tunjangan Profesi Lebih Kecil dari Tukin, Kami Tambahkan
- Sri Mulyani Ungkap tak Semua Dosen Terima Tukin, Begini Penjelasannya
- Kabar Gembira tentang Pencairan Tukin Dosen ASN, Alhamdulillah