5 Berita Terpopuler: Tak Bisa Dicontoh, UU ASN Belum Selesaikan Masalah Honorer, tetapi Ada Harapan
Lahirnya UU ASN baru dinilai belum menjadi solusi terbaik bagi honorer.
Banyak honorer K2 teknis administrasi merasa diberikan PHP (Pemberi Harapan Palsu, red).
Ros, honorer K2 teknis administrasi dari Nusa Tenggara Barat (NTB) menyampaikan UU Nomor 20 Tahun 2023 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) hanya membatasi penyelesaian tenaga non-ASN sampai 31 Desember 2024.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
UU ASN Baru Belum Jadi Solusi Terbaik, Honorer K2 Teknis Administrasi Merasa di-PHP
3. Dua Senjata Modern M4 dan R15 Milik Egianus Kogoya Disita Satgas 411/Pandawa
Prajurit TNI dari Satgas Yon MR 411/Pamdawa menyita dua pucuk senjata api milik KKB pimpinan Egianus Kogoya pada Minggu (19/11).
Kepala Penerangan Kogabwilhan III Kolonel Czi Gusti Nyoman Suriastawa ketika ditanya membenarkan informasi tersebut.
berita terpopuler sepanjang Minggu (19/11) tentang pemindahan ibu kota ke IKN tak bisa dicontoh, UU ASN belum bisa mengurai masalah honorer
- 3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD