5 Berita Terpopuler: Tak Semua Honorer Bisa Mendaftar PPPK, Tolong Jangan Ada ASN yang Dibedakan

jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Jumat (1/9) tentang syarat mutlak mendaftar PPPK, honorer minta DPR segera mengetok RUU ASN, hingga pimpinan PGRI minta ASN di RUU ASN jangan ada yang dibedakan. Simak selengkapnya!
1. Inilah Syarat Mutlak Honorer Bisa Mendaftar PPPK 2023, Tidak Semua Boleh Ikut Seleksi
Para tenaga honorer atau non-ASN di lingkup Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, punya peluang menjadi ASN PPPK.
Namun, hanya honorer yang memenuhi persyaratan yang bisa ikut mendaftar seleksi PPPK 2023.
Diketahui, Pemkab Bogor mendapat jatah formasi PPPK 2023 sebanyak 4.327.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Inilah Syarat Mutlak Honorer Bisa Mendaftar PPPK 2023, Tidak Semua Boleh Ikut Seleksi
2. MenPAN-RB Sebut Aturan Pensiun PPPK Ada di RUU ASN, Honorer Minta DPR Segera Menyetujui
5 berita terpopuler sepanjang Jumat (1/9) tentang syarat mutlak mendaftar PPPK, honorer minta DPR segera mengetok RUU ASN
- Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Ternyata Ini Penyebabnya
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang