5 Cara Atasi Mobil Saat Terendam Banjir, Nomor 2 Tolong Disimak, Penting

jpnn.com, JAKARTA - Curah hujan dengan intensitas tinggi membuat sebagian masyarakat di Indonesia akan was-was.
Tentu hal itu membuat panik masyarakat karena kendaraannya bisa berpotensi terendam banjir, baik sedang saat di jalan maupun diparkir.
Dalam keterangan tertulis, Auto2000 Senin (17/10), memang setiap pengguna mobil tidak menginginkan kendaraannya terendam banjir.
Namun, jika mobil Anda bermasalah akibat terendam banjir tidak perlu panik.
Sebab, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk mengatasinya.
Berikut cara pertolongan yang bisa dilakukan jika mobil bermasalah akibat banjir.
1. Jangan Menyalakan mesin mobil
Jangan pernah mencoba menyalakan mesin jika mobil mogok ketika melewati jalan banjir karena ada risiko terkena water hammer.
Termasuk ketika mobil terendam banjir saat parkir, jangan pernah menyalakan mesin untuk memindahkannya meskipun terlihat aman dari luar.
Berikut cara pertolongan yang bisa dilakukan jika mobil bermasalah akibat banjir. Silakan disimak
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang