5 Cara Membuat Jamu Kuat Ala Keraton Jawa yang Baik untuk Tubuh

5 Cara Membuat Jamu Kuat Ala Keraton Jawa yang Baik untuk Tubuh
Terdapat berbagai tanaman herbal seperti pasak bumi, jahe merah, dan lempuyang memiliki efek afrodisiak alami yang mampu meningkatkan stamina pria. Ilustrasi: ANTARA

Hal ini dipercaya meningkatkan energi alamiah dari bahan-bahan herbal.

Selain itu, kualitas bahan sangat diperhatikan. Akar-akaran harus diambil dari tanaman yang telah tumbuh lebih dari dua tahun.

Selain itu, penggunaan lempuyang (Zingiber zerumbet) juga menjadi ciri khas jamu keraton.

Lempuyang telah dibuktikan dalam jurnal yang diterbitkan oleh Universitas Andalas sebagai bahan yang membantu meningkatkan stamina tubuh serta memperbaiki fungsi pencernaan, yang keduanya sangat memengaruhi performa vitalitas pria.

3. Bahan Herbal Lokal dan Cara Penggunaannya

Indonesia sangat kaya akan tanaman herbal yang berkhasiat untuk meningkatkan stamina pria.

Selain pasak bumi dan jahe merah, kamu juga bisa menggunakan cabe jawa (Piper retrofractum), yang terkenal sebagai tonikum alami.

Dalam penelitian oleh IPB, cabe jawa diketahui memiliki kandungan piperin yang berfungsi sebagai stimulan dan mampu meningkatkan sirkulasi darah.

Cara penggunaannya pun cukup mudah. Cabe jawa yang telah dikeringkan cukup direbus bersama madu dan air, lalu dikonsumsi satu gelas setiap pagi.

Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk membuat jamu kuat ala keraton dengan cepat dan salah satunya menggunakan herbal lokal.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News