5 Cara Mengatasi Kaki Kram Saat Tidur

5 Cara Mengatasi Kaki Kram Saat Tidur
Ilustrasi kaki. Foto : Pixabay

Magnesium juga telah diklaim oleh sebagian ahli gizi bisa mengobati kram otot pada wanita hamil, meski masih memerlukan penelitian lebih lanjut. Jika Anda sedang hamil dan ingin mengonsumsi suplemen magnesium, sebaiknya tetap konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter.

3. Terapi panas

Banyak personal trainer, pelatih olahraga, dan ahli terapi fisik yang juga bisa merekomendasikan penggunaan magnesium untuk luar tubuh dalam bentuk garam Epsom atau garam Inggris.

Anda bisa mengoleskannya ke kain basah, lalu dipakai untuk menekan otot yang sedang mengalami tegang. Atau bisa juga dengan menambahkan sejumlah garam tersebut ke baik air panas untuk berendam. Dengan atau tanpa tambahan garam sekalipun, berendam air panas dapat memberikan manfaat kesehatan.

Sensasi hangat juga bisa didapat dari penggunaan krim atau koyo untuk meringankan nyeri kram. Akan tetapi, jika Anda punya diabetes, cedera tulang belakang, atau kondisi lainnya yang menimbulkan rasa panas, terapi ini bukan pilihan yang baik.

4. Hidrasi

Cara lain yang dapat menghentikan kram pada kaki adalah dengan menghidrasi tubuh. Anda disarankan untuk mencukupi kebutuhan air dan elektrolit untuk mencegah kejang atau kram otot kembali menyerang di kemudian hari.

5. Aktivitas ringan

Kram kaki tentu sangat mengganggu karena membangunkan tidur nyenyak Anda. Bila sampai terjadi lagi, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya.

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News