5 Catatan Hitam Anggota Densus 88 yang Membunuh Sopir Taksi Online, Oalah

jpnn.com - JAKARTA - Anggota Densus 88 Antiteror Polri Bripda Hari Sitanggang (HS) ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pembunuhan terhadap sopir taksi online berinisial Sony Rizal Taihitu (59).
Kepala Bagian Operasional Densus 88 Antiteror Polri Kombes Aswin Siregar membeberkan sejumlah pelanggaran yang dilakukan Bripda Hari Sitanggang (HS) selama aktif menjadi anggota lembaga itu.
Berikut ini 5 kelakuan Bripda HS, seperti diungkapkan oleh Kombes Aswin Siregar:
Pertama, Bripda HS kerap melakukan penipuan terhadap temannya sesama anggota Polri.
Kedua, Bripda HS melakukan penipuan terhadap masyarakat.
Ketiga, oknum anggota Densus 88 itu melakukan peminjaman uang kepada temannya.
Keempat, Bripda HS pernah tertangkap tangan bermain judi online.
Kelima, terlibat utang pribadi yang sangat besar kepada berbagai pihak dan telah diberikan hukuman oleh Pimpinan Densus 88.
Berikut ini 5 catatan hitam atau pelanggaran yang dilakukan Bripda HS, anggota Densus menjadi tersangka pembunuhan sopir taksi online.
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Suami Bunuh Istri di Bengkalis Seusai Cekcok Gadai Hp
- Kesal Ditagih Utang, Alex Candra Bacok Teman Sendiri
- Komnas HAM Kecam KKB yang Bunuh Pendulang Emas di Papua
- Deretan Fakta Sidang Etik Brigadir Ade, Ada soal Hubungan Gelap
- Budi Gunawan Kutuk Aksi KKB Membantai 11 Pendulang Emas di Yahukimo