5 Fakta Dedi Mulyadi Digugat Cerai Bupati Purwakarta, Ada Kalimat Aku Menyayangimu
“Aku menyayangimu, putri bungsuku,” demikian disampaikan Dedi Mulyadi.
5. Dedi Mulyadi Masih Memimpin Rapat
Di pantau di akun YouTube DPR RI, pada Rabu, di tengah bergulirnya isu perceraian, Wakil Ketua Komisi IV DPR RI itu masih menjalankan aktivitas seperti biasa.
Dedi Mulyadi masih memimpin Rapat Kerja dengan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo terkait penyesuaian RKA K/L TA 2023 sesuai hasil pembahasan Badan Anggaran DPR RI.
Isu perceraian Dedi Mulyadi dengan istrinya Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika beredar luas karena terlihat di website Pengadilan Agama Purwakarta.
Di situs tersebut tercantum satu perkara gugatan cerai bernomor register 1662/Pdt.G/2022/PA.Pwk, dengan penggugat atas nama Hj. Anne Ratna Mustika dan tergugat atas nama H. Dedi Mulyadi.
Gugatan Ambu Anne itu tercatat tanggal 19 September 2022 dan baru akan menjalani sidang perdana pada Rabu 5 Oktober 2022. (antara/sam/jpnn)
Berikut ini 5 fakta Dedi Mulyadi digugat cerai oleh istrinya, Anne Ratna Mustika, yang merupakan Bupati Purwakarta. Simak kalimat Kang Dedi.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- Buntut Sengketa SMAN 1 Bandung, Dedi Mulyadi Minta Aset Pemprov Diinventarisasi
- Diancam Dibunuh, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Bereaksi Begini
- Penjelasan Dedi Mulyadi Soal Mobil Mewahnya yang Nunggak Pajak Rp70 Juta
- Pemprov Jabar Bawa Kasus Ancaman Pembunuhan Terhadap Dedi Mulyadi ke Jalur Hukum
- Dedi Mulyadi Menunggak Pajak Mobil Mewah, Kacau
- Ada yang Mau Membunuh Kang Dedi Mulyadi, Polda Jabar Siap Turun Tangan