5 Fakta Kasus Pemerkosaan Wanita Muda di Bekasi, Nomor 2 dan 3 Kronologinya
Senin, 04 April 2022 – 10:39 WIB
"Jadi, (pelaku) langsung ditendang (korban) lalu dipukul kacamatanya. Lalu korban pergi keluar, baru warga berkerumun begitu," sambung Ahmad.
4. Pelaku mau bunuh diri.
Pelaku sempat berlari ke dapur saat ditangkap warga. Dia mengambil pisau dan hendak menghabisi nyawanya sendiri.
"Dia juga sempat mau bunuh diri pakai pisau pas diamankan warga, untung enggak sampai kejadian," ujar Ahmad.
5. Pelaku sudah ditahan.
Kepala Seksi Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing Andari mengatakan pelaku saat ini sudah diamankan di Mapolres Metro Bekasi Kota.
"Jika sudah terbukti dari hasil pemeriksaan, baru akan dinaikkan status menjadi tersangka," ujar Erna. (cr1/jpnn)
Deretan fakta kasus penjaga warkop yang mencoba memerkosa pelanggannya di Bekasi, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- LKPI: Mayoritas Warga Bekasi Pilih Tri Adhianto-Abdul
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Begal di Kawasan Industri Cikarang Bekasi Ditangkap
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi
- Hujan Deras, Sejumlah Ruas Jalan di Cikarang Bekasi Tergenang, Begini Kondisinya
- Tri Adhianto-Harris Bobihoe Masih Unggul di Pilwalkot Bekasi Versi LKPI