5 Fakta Menarik Duel Crystal Palace vs Arsenal, Nomor 3 Wajib Diwaspadai The Gunners
jpnn.com, LONDON - Arsenal akan bertandang ke markas Crystal Palace di Selshurst Park pada pekan pertama Premier League 2022/23.
Duel ini menjadi ajang uji konsistensi bagi Arsenal yang tampil cukup menjanjikan selama pramusm. Total, dari tujuh pertandingan, mereka meraih enam kali menang dan hanya sekali kalah.
Crystal Palace di sisi lain, sejatinya menjalani pramusim yang tidak terlalu buruk. Mereka meraih empat kali menang, dua kali seri, dan dua kali kalah.
Pada artikel ini JPNN.com akan memaparkan lima fakta menarik duel Crystal Palace vs Arsenal. Apa saja itu? Simak ulasannnya berikut ini:
1. Untuk ketiga kalinya secara beruntun Arsenal mesti melakony derby London di laga pembuka Premier League. Pada dua derby sebelumnya, The Gunners menang 3-0 kontra Fulham dan kalah 0-2 dari Brentford.
2. Crystal Palace hanya sekali kalah dalam delapan pertemuan terakhir kontra Arsenal di Premier League. Sisanya, tm berjulu The Eagles itu menang dua kali dan imbang lima kali.
3. Arsenal punya rapor buruk di laga pembuka Premier League. Totalm dari sembilan laga, mereka cuma menang empat kali dan kalah lima kali.
4. Crystal Palace memiliki rekor mentereng ketika bersua Arsenal. Total, dari delapan pertemuan terakhir di Premier League, mereka menang dua kali, seri lima kali, dan hana sekali kalah.
5 fakta menarik duel Crystal Palace vs Arsenal. Nomor 3 wajib diwaspadai The Gunners.
- British School Jakarta dan SDN Pondok Jagung 02 Tumbangkan Juara
- Beruntungnya 3 Pemenang Midea, Nonton Liga Inggris Langsung di Markas Manchester City
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga
- Kekuatan Merata, Ini 8 Tim Regional Surabaya & Solo yang Lolos Grand Finale Meet the World With SKF
- Klasemen Premier League: City Jeblok, Liverpool Menjauh
- Hampir 2 Tahun Pimpin PSSI, Erick Thohir Sukses Bikin 94% Publik Happy