5 Hari Kesurupan Massal di SMPN 6 Sampit
Selasa, 15 November 2011 – 13:19 WIB

5 Hari Kesurupan Massal di SMPN 6 Sampit
“Yanti tadi memang sudah kesurupan dari sekolah, membaik setelah didatangkan orang pintar. Sehingga Yanti mau pulang ke Baamang harus menyeberang menggunakan klotok, tetapi setelah turun dari klotok Yanti mulai memberontak dan mengamuk kembali,” ujarnya.
Baca Juga:
Menurut informasi, kesurupan tersebut sudah hari yang kelima. Kesurupan awalnya dialami seorang siswi pada Rabu(9/11) yang kemudian berhasil disadarkan. Namun kesurupan ternyata berlanjut pada Kamis(10/11), Jumat(11/11) dan Sabtu(12/11) dengan jumlah siswi yang kesurupan juga makin banyak. Puncaknya, kesurupan massal terjadi Senin(14/11) pagi dengan jumlah siswi yang kesurupan sekitar 20 orang.
Pihak sekolah belum bersedia berkomentar terkait masalah itu. Namun ada informasi bahwa kemungkinan sekolah akan diliburkan hingga kondisi lebih baik untuk menghindari terjadinya kesurupan massal serupa. (rin)
SAMPIT – Kesurupan massal kembali menimpa siswa sebuah sekolah di Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Kali ini kesurupan massal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia