5 Jenis Buah yang Aman Dikonsumsi Bayi Anda

5 Jenis Buah yang Aman Dikonsumsi Bayi Anda
Ilustrasi buah pepaya. Foto: hallosehat

3. Alpukat

Alpukat adalah buah yang merupakan sumber lemak tak jenuh dan vitamin E bagi bayi.

Tekstur alpukat yang lembut juga memudahkan bayi untuk mengonsumsimnya dan rasanya cukup enak.

4. Kiwi

Bayi ternyata diperbolehkan mengonsumsi buah kiwi karena mengandung sejumlah vitamin A dan C.

Hanya saja, hati-hati ketika memberi bayi buah kiwi, karena terkadang bisa menyebabkan ruam pokok atau ruam mulut pada bayi.

5. Pepaya

Pepaya biasanya disukai bayi karena rasanya yang manis, lezat, dan teksturnya lembut.

Selain itu, pepaya juga kaya akan folat, serat, dan vitamin A, C, dan E.

Buah ini juga sangat baik bagi pencernaan karena memiliki serat dan enzim papin.(genpi/jpnn)


Ada beberapa jenis buah yang sehat dan bergizi yang aman dikonsumsi bayi Anda dan salah satunya ialah tentu saja buah pisang.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News