5 Jus Buah yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
Jus yang disukai ibu hamil muda atau tua selanjutnya adalah jus alpukat.
Banyak nutrisi dalam buah alpukat yang baik untuk kesehatan, seperti zat besi, serat, vitamin C, magnesium, dan potasium.
Selain itu, alpukat juga mengandung kolin yang mendukung perkembangan otak dan saraf bayi.
Alpukat juga mengandung lemak tak jenuh yang bermanfaat selama kehamilan.
Tingginya kebutuhan nutrisi ibu hamil tentunya mengharuskan mereka untuk mengonsumsi makanan dan minuman yang sehat.
Salah satunya jus yang baik untuk ibu hamil di atas. Aturan minum jus yang aman untuk ibu hamil adalah dengan mengurangi jumlah gulanya.
Ibu hamil disarankan hanya minum jus buah alami tanpa menambahkan pemanis dan pengawet buatan yang berbahaya bagi kesehatan janin.(fny/jpnn)
Ada beberapa jenis jus buah yang sehat dan bergizi yang aman dikonsumsi oleh ibu hamil dan salah satunya adalah tentu saja jus apel.
Redaktur & Reporter : Fany
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- 7 Minuman Lezat yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
- 6 Minuman yang Wajib Anda Konsumsi di Pagi Hari, Kulit Bakalan Makin Sehat dan Bersinar
- Viral Video Pembagian Bantuan Ibu Hamil di Bandung Cuma Dokumentasi Saja
- Dugaan Jual Beli Bayi oleh Pemilik Yayasan Anak di Bali Diusut Polisi, Modusnya
- Turun ke Masyarakat, Didin Sirojudin Membantu Balita dan Ibu Hamil yang Kekurangan Gizi