5 Kabar Terbaru Kasus Brigadir J, Bukti Signifikan & Fakta Baru Berupa Foto, Bikin Penasaran
Selasa, 02 Agustus 2022 – 08:11 WIB

Ajudan Irjen Ferdy Sambo, Bhayangkara Dua Richard Eliezer Pudihang Lumiu atau Bharada E seusai menjalani pemeriksaan di kantor Komnas HAM, Jakarta, Selasa (26/7). Foto: Ricardo/JPNN.com
"Kami akan melakukan sidang paripurna dan fokus ke sana dulu, kemudian dilanjutkan Rabu mendatang," kata Beka.
5. Komnas HAM Tunggu Hasil Autopsi Ulang Jenazah Brigadir J
Komnas HAM masih menunggu hasil autopsi ulang Brigadir J susai dilakukan ekshumasi pada Rabu (27/7).
"Kami percaya penjelasan ketua tim yang melakukan autopsi di Jambi dan melibatkan berbagai profesor dari berbagai universitas. Kami tunggu itu saja," kata Choirul Anam. (antara/sam/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berikut ini 5 kabar terbaru seputar pengusutan kasus kematian Brigadir J yang dilakukan Komnas HAM hingga Senin kemarin. Sudah mendapatkan bukti signifikan.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Komnas HAM Kecam KKB yang Bunuh Pendulang Emas di Papua
- Komnas HAM Minta Polisi Hadirkan 2 Paslon Pilkada Puncak Jaya
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Teror ke Tempo Dianggap Melanggar HAM, Polisi Diminta Usut Secara Transparan
- Komnas HAM Menyelidiki Kericuhan saat Rapat RUU TNI